Rabu, 09 Maret 2011

Akses Dari Guest OS Linux (CentOS) ke Fedora Host OS

Virtualisasi dengan VirtualBox merupakan hal yang menarik untuk dilakukan dan dipelajari. Biasanya VirtualBox digunakan untuk mencicipi Distro yang baru dirilis atau mengetes Rilis Alfa ataupun Beta. Tak jarang pula dipakai untuk menjalankan MS Windows di lingkungan Linux agar mudah penangananya dan recovery si Windows tadi.
Hal yang menarik dalam VirtualBox adalah sharing folder, jika guest OS nya Windows sangatlah mudah untuk membuat dan mengakses shared folder dengan mengakses Network Neigbourhood atau Windows Network. Namun bagaimana jika mengakses sharing folder di Host OS Fedora dari Guest OS Linux lainnya seperti CentOS misalnya? Penasaran bagaimana cara mengakses Sharing Folder di Host OS Fedora dan Guest OS Linux khususnya golongan RedHat, silakan baca di sini: http://canmasagi.tripelpley.com/2010/06/virtualbox-mengakses-shared-folder-host-os-fedora-13-dari-guest-os-centos-5-5/. O ya… hal ini juga berlaku bagi pengguna Mac OS X dengan Fedora sebagai Guest OS.
 
blogger templates